Saturday, October 22, 2011

AniWeather: Add-on prakiraan cuaca di firefox

Setelah bbrp tahun pake Any Weather, saya baru sadar bahwa add-on ini telah banyak melakukan perubahan, sampai pagi ini pada saat saya buka firefox ia juga melakukan auto-update lagi utk yg kesekian kalinya pada browser saya.

Rilis update yg terbaru adalah 0.8.23 yang menambahkan option grafis thumbnail utk melihat laporan dr setiap state atau region.
Sayangnya option ini hanya untuk melihat negara bagian di Amerika Serikat aja, tidak untuk seluruh dunia. :(
Rilis notenya bisa dilihat disini: http://www.aniweather.com/releasenotes.html

Namun fitur ini sudah sangat membantu saya dalam memberikan info tentang perkiraan kondisi cuaca di Balikpapan hari ini dan beberapa hari mendatang.

Program add-on ini dapat diunduh melalui fasilitas add-on di browser firefox ataupun website mereka yaitu: www.aniweather.com

No comments: